Selasa, 04 Desember 2012

BJ Habibie _ Presiden ketiga Republik Indonesia




Nama : Baharuddin Jusuf Habibie
Jabatan : Presiden Indonesia
Periode : 1998 - 199

Uraian Singkat

Baharuddin Jusuf Habibie atau yang akrab disebut sebagai BJ Habibie, tercatat sebagai presiden indonesia menggantikan posisi soeharto yang mengundurkan diri pada tanggal 21 mei 1998.

Sebelumnya Habibie tercatat sebagai wakil presiden ke- 7 indonesia mendampingi Soeharto diperiode ke 13 kepresidenan indonesia, atau di periode ke- 6 masa kepemimpinan Soeharto yang hanya selama beberapa bulan saja, maret 1998 - mei 1998.

Dikarenakan UUD 1945 pada waktu itu belum diamandemen dan tidak menjelaskan tentang adanya kekosongan  jabatan wakil presiden, menjadikan posisi wakil presiden tetap dikosongkan.Sehingga BJ Habibie tetap menjadi Presiden sekaligus Wakil Presiden.Dan tercatat sebagai Presiden dan Wakil Presiden dengan masa jabatan terpendek.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar