Senin, 10 Desember 2012
Dono Warkop DKI _ Pelawak Indonesia
Nama : Dono
Kategori : Pelawak Indonesia
Sejarah Singkat
Dilahir di Solo, Jawa Tengah, 30 september 1951, Drs.H.Wahyu Sardono atau yang lebih dikenal sebagai Dono merupakan salah satu dari personil Group Komedi Lawak Warkop DKI.Group Lawak ini terkenal di era tahun 1980 hingga tahun 1990an.
Dalam silsilah keluarga, Dono merupakan anak ke empat dari 7 bersaudara.Dengan latar belakang pendidikan mengenyam bangku pendidikan sekolah dasar di SD Negeri 1 dan SMP Negeri Kebon Dalem, dan melanjutkannya di jenjang sekolah menengah di SMA Negeri 3 Surakarta, dengan mengambil jurusan Ilmu Sosial.
Pelawak yang identik dikenal dengan kebodohan dan kepolosannya ini, sebenarnya seorang yang berintelektual.Dono pernah mengenyam di bangku kuliah Perguruan Tinggi.Tepatnya di Jurusan Ilmu Sosiologi, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia di Jakarta.
Diwaktu masih SMA, Dono selalu aktif di organisasi.Bahkan ia sempat menjadi ketua OSIS di sekolahnya.Pun demikian dalam universitas ia juga aktif di organisasi mahasiswa, seperti Mapala UI.Juga sering membawakan acara - acara yang diadakan di kampusnya, termasuk juga acara pernikahan teman - teman sekampusnya.
Dono wafat pada usia 50 tahun, tepatnya pada tanggal 30 desember 2001 di Rumah Sakit Santo Carolus Jakarta Pusat.Dengan meninggalkan tiga orang anak dan seorang istri.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Entri Populer
- Haruskah Berakhir _ Lirik Lagu Dangdut Ridho Rhoma
- Ikhlas _ Lirik Lagu Rita Sugiarto
- Kepastian _ Lirik Lagu Dangdut Lilin Herlina
- Berbulan Madu _ Lirik Lagu Dangdut Rhoma Irama Feat Elvy Sukaesih
- Merdeka Membangun _ Lirik Lagu Qasidah Nasida Ria
- Lirik Lagu Dangdut Antara Teman Dan Kasih Riza Umami
- Lirik Lagu Dangdut Kembalikanlah Dia Asep Irama
- Lirik Lagu Dangdut Topeng Dewa Ayu Soraya
- Lirik Lagu Dangdut Kita Adalah Satu Indonesia Rhoma Irama
- Lirik Lagu Dangdut Wanita Idaman Lain Ira Swara
Thanks...
BalasHapus